Cara Menjaga Kebersihan Alat Reproduksi Saat Haid

Apa itu menstruasi?
Menstruasi adalah proses yang dialami semua perempuan untuk menjadi dewasa. Ini ditandai dengan keluarnya darah dari alat reproduksi perempuan. Menstruasi pada perempuan biasanya terjadi mulai usia 10-15 tahun.

Cara menjaga kebersihan alat reproduksi pada saat haid:
a. Mencuci bersih pembalut yang sudah dipakai dan masukkkan ke dalam kantong plastik
b. Buanglah pembalut yang sudah dipakai ke tempat sampah
c. Jika kamu menggunakan pembalut yang bisa dipakai ulang, maka kamu harus mencuci pembalut tersebut setelah digunakan
d. Pembalut sebaiknya diganti setiap 4-5 jam sekali
e. Mandilah 2 kali sehari untuk menjaga kebersihan dan kesegaran tubuh kamu selama menstruasi
f. Selalu cuci tangan pakai sabun sebelum dan sesudah mengganti pembalut
g. Apabila kamu mengalami menstruasi lebih dari 15 hari, segera hubungi puskesmas atau klik terdekat untuk diperiksa oleh dokter

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *